PENGAMBILAN GAMBAR #PRODUCTION A. PROSES PRODUKSI Proses produksi merupakan langkah setelah pra production berupa penulisan naskah, diawali dengan pengambilan gambar di lokasi shooting, diperlukan kerjasama semua team untuk menghasilkan sebuah karya yang memuaskan. 1. Silent please !!!! 2. Camera roliing 3. Scene 1 take 1, angin melambai di gurun 4. Action.. 5. “Clap” 6. Cut.. Aba – aba diatas merupakan satu kerjasama antara soundman yang member tanda kepada seluruh kru kecuali artis untuk diam karena proses pengambilan gambar akan segera dimulai, cameramen member kode bahwa camera siap record, scene 1 take 1 merupakan kode dari clapper tentang scene dari cerita yang akan diambil, sutradara memberikan code kepada talent untuk mulai action...clapper di katupakan “clap”,….apabila terjadi error dalam pelaksanaan maka sutradara akan segera member kode
Postingan
Menampilkan postingan dari 2016